Pengantar #1

Effectos menyediakan dua jenis informasi kepada user:

1. Target kinerja user, dalam konteks kinerja organisasi (tim)

2. Realisasi kinerja user, dari data operasional harian.

Secara rutin user bisa melihat progress Target vs Realisasi,

dan memberikan catatan atas progres tersebut: apakah optimis atau sebaliknya. Juga menyampaikan usulan/pendapat agar target tercapai.

Semua proses ini transparan di seluruh struktur organisasi, di kebun dan pabrik.

User effectos terdiri dari seluruh Kasie, Kasubbag, Kabag dan Pimpinan

Ilustrasi nantinya ada screen shot

* Effectos Tambi versi ringkas Feb 2023 

Apakah menurut anda artikel ini berguna?